Beranda / /

  • Sumpah Pemuda dan Krisis Regenerasi Petani
    Opini | 5 hari lalu
    Sumpah Pemuda dan Krisis Regenerasi Petani

    DIALEKSIS.COM | Opini - Tepat 96 tahun yang lalu, sekelompok pemuda dari berbagai penjuru Nusantara berkumpul di Jakarta, mengikrarkan tekad persatuan yang kini kita kenal sebagai Sumpah Pemuda. Mereka yang tergabung dalam berbagai organisasi kedaerahan - dari Jong Java hingga Jong Celebes - berani membusungkan dada di hadapan pemerintah kolonial, menegaskan identitas sebagai satu bangsa, satu tanah air, dan satu bahasa.



  • Ketua PISPI Aceh Ajak Generasi Muda Jadi Petani Milenial
    Berita | 5 hari lalu
    Ketua PISPI Aceh Ajak Generasi Muda Jadi Petani Milenial

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Badan Pengurus Wilayah Perhimpunan Sarjana Pertanian Indonesia (BPW PISPI) Aceh, Ir. Azanuddin Kurnia, SP, MP, mengajak generasi muda berperan aktif dalam mewujudkan ketahanan dan kemandirian pangan, termasuk menjadi petani milenial. Ajakan ini disampaikan saat berdialog dengan pengurus Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Banda Aceh di Warkop Pak Haji, Minggu (27/10/2024).

  • Biar Tidak Punah, Pemerintah Sarankan Hidupkan Petani Muda
    Berita | 3 tahun lalu
    Biar Tidak Punah, Pemerintah Sarankan Hidupkan Petani Muda

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Joko Widodo mengajak kalangan muda Indonesia kembali menekuni dunia pertanian. Menurut Presiden, hanya dengan cara itu negara ini kembali berjaya dan merdeka atas hasil tani yang sangat menjanjikan.

  • Pemerintah Perangi Krisis Petani Muda di Aceh
    Aceh | 3 tahun lalu
    Pemerintah Perangi Krisis Petani Muda di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Berdasarkan data penelitian, 33 juta jumlah petani di Indonesia pada tahun 2020 hanya sebesar 29 persen yang berumur kurang dari 40 tahun.